Foto: Berdiri Megah Stadion Berstandar FIFA ke-2 di Palembang, Sumatera Selatan

Image

Rehabilitasi dan renovasi Stadion Bumi Sriwijaya yang dimulai sejak 19 Desember 2023 dengan dana APBN sebesar Rp64,19 miliar tersebut telah rampung dan siap digunakan kembali.

Setelah renovasi Stadion Bumi Sriwijaya itu meningkatkan kapasitas penonton dari 6.000 menjadi 6.400 kursi tunggal sekaligus menjadikan Kota Palembang sebagai kota yang memiliki dua stadion langsung berstandar FIFA selain Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring.

Leave a Reply

Your email address will not be published.